Sebagai produk utama kami di seluruh dunia, Nippon Pillar telah memberikan solusi untuk industri semikonduktor ke beberapa pelanggan besar di seluruh dunia. Karena pasar semikonduktor tumbuh lebih besar, kami tertarik untuk mendukung industry tersebut di Indonesia.
Kami memiliki produk berbasis PTFE yang dapat menjadi solusi bagi pelanggan seperti :
• Spella 300 Pillar Belows Pump
• Super 300 Pillar Type Fitting
• Slurry for CMP Progress
• Pilaflon Valve Series





